Thursday, 18 April 2024
HomeBerita4 Amalan di Bulan Ramadan dengan Pahala Mudah Dilipatgandakan

4 Amalan di Bulan Ramadan dengan Pahala Mudah Dilipatgandakan

Bogordaily.netBulan merupakan kewajiban bagi setiap muslim. Bahkan, dikatakan belum sempurna keimanan seorang tanpa rukun Islam keempat.

Di dalam bulan , semua amal ibadah dilipatgandakan, pintu-pintu surga terbuka lebar, pintu-pintu neraka ditutup, dan terdapat malam Lailatul Qadar yang nilainya lebih baik dari seribu bulan.

Karena puasa suci , dosa-dosa seseorang akan diampuni, sebagaimana yang dijelaskan dalam hadis berikut:

“Barang siapa yang puasa Ramadhan karena iman dan mengharap pahala (dari Allah), maka diampuni dosa yang telah lalu,” (HR Bukhari Muslim).

Dengan keutamaan itu, umat Islam berlomba-lomba untuk memperbanyak amal ibadah.

Di dalam Kitab Minhajul Muslim, Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri menuliskan, Setiap dan perbuatan baik selama bulan Ramadhan akan diutamakan.

dan perbuatan baik itu bila dikerjakan akan menambah pahala puasa seorang muslim.

Beberapa yang menambah pahal di antara lain :

1. Dzikir

Pertama dzikir merupakan salah satu yang dianjurkan kepada umat Muslim, khususnya di bulan .

Perintah zikir ini terdapat dalam beberapa surat, di antaranya adalah Surat al-A'raf ayat 205 yang artinya:

“Hai orang-orang yang beriman, berzikirlah (dengan menyebut) nama Allah dengan zikir yang sebanyak-banyaknya.”

2. Sedekah

Pada bulan , sedekah lebih dianjurkan dari pada hari-hari biasanya. Sebab, sedekah di bulan Ramadhan memiliki nilai yang spesial seperti sabda Rasulullah:

“Dari Anis RA, sahabat bertanya: Wahai Rasulullah, sedekah apa yang paling utama? Rasul menjawab: Sedekah di bulan Ramadhan,” (HR at-Tirmidzi).

Di bulan Ramadan, sedekah bisa dilakukan dengan memberi makan berbuka bagi orang-orang yang berpuasa.

Terlebih, masa pandemi virus corona di Indonesia membuat banyak orang kehilangan pekerjaan dan penghasilan, sehingga mereka kesulitan untuk membeli makanan.

3. Tadarus Al-Quran dan mengkhatamkan

Kemudian di Bulan Ramadan ialah bulan yang amat erat hubungannya dengan Al-Qur'an, karena saat itulah Al-Qur'an diturunkan. Karena itu, tadarus (membaca sekaligus mengkaji) adalah hal yang sangat utama saat itu dan telah menjadi aktivitas utama sejak masa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dan generasi terbaik.

4. Qiyam ramadhan (shalat tarawih dan shalat malam lainnya)

Bulan Ramadhan adalah bulan yang amat erat hubungannya dengan Al-Qur'an, karena saat itulah Al-Qur'an diturunkan. Karena itu, tadarus (membaca sekaligus mengkaji) adalah hal yang sangat utama saat itu dan telah menjadi aktivitas utama sejak masa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dan generasi terbaik.

Ibnu Abbas radhiallahu ‘anhuma menceritakan:

وَكَانَ جِبْرِيلُ يَلْقَاهُ فِي كُلِّ لَيْلَةٍ مِنْ رَمَضَانَ فَيُدَارِسُهُ الْقُرْآنَ

“Jibril menemuinya pada tiap malam malam bulan Ramadhan, dan dia (Jibril) bertadarus Al-Quran bersamanya. (H.R. Bukhari No. 3220).***

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here