Saturday, 12 April 2025
HomeNasionalDKI Terapkan Micro Lockdown pada 5 Wilayah Zona Merah Omicron

DKI Terapkan Micro Lockdown pada 5 Wilayah Zona Merah Omicron

Bogordaily.net – Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebutkan bahwa, lima wilayah yang berstatus penyebaran kasus Covid-19 varian sudah menerapkan .

Micro lockdown dilakukan guna mencegah terjadinya penyebaran varian baru virus corona yang semakin meluas di lima wilayah itu.

“Salah satu penanganannya itu dengan lockdown,” ucap Riza Patria di Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, Jumat 21 Januari 2022.

Mantan Anggota DPR RI ini menyebutkan, tersebut diterapkan di tingkat RT/RW yang banyak ditemukan kasus Covid-19.

Maka dari itu selama hal ini diterapkan, Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI melalui puskesmas setempat akan melakukan pelacakan dengan menggelar tes massal.

“Semua aturan sudah dilaksanakan, tinggal kami pastikan patuhi dan taat pada aturan, ketentuan, dan perintah yang sudah disampaikan,” paparnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mendata terdapat lima wilayah di DKI Jakarta masuk penyebaran varian baru virus corona B.1.1.529 atau .

Kelima wilayah tersebut adalah Kecamatan Cilandak, Kalideres, Kebon.***

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here