Friday, 18 April 2025
HomeKota BogorBabinsa Mekarwangi Pelda Hairul Monitoring Kegiatan Jalan Sehat

Babinsa Mekarwangi Pelda Hairul Monitoring Kegiatan Jalan Sehat

Bogordaily.net–  Bintara Pembina Desa () Kelurahan , Kecamatan Tanah Sareal, , Pelda Hairul melakukan monitoring kegiatan jalan sehat dalam rangka memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 Hijriah.

Kegiatan jalan sehat tersebut dilaksanakan oleh Ponpes Al-Akhsan Kp Sumurwangi RT 03/05, Kelurahan pada Minggu 31 Juli 2022 pukul 07.00 WIB.

Jalan sehat tersebut juga diikuti oleh peserta sebanyak 500 orang, dengan rute ke arah Perum BMW hingga finish di Ponpes Al Akhsan.

Pelda Hairul saat monitoring jalan sehat di Kelurahan , Kecamatan Tanah Sareal, .(Istimewa/Bogordaily.net)

Rute jalan sehat sebagai mulai dari Ponpes Al Akhsan lalu menuju arah Perum BMW selanjutnya lurus ke bundaran Kampung Masjid Kerah Jembatan Uli Lamping arah ke SMP 16. Rute berikutnya lurus keperapatan SDN Kukupu 1 lalu belok kiri arah Kampung Setu Asem dan lurus ke pertigaan Setu Asem serta ambil kiri ke arah ke . Para peserta jalan sehat kemudian finish di Ponpes Al Akhsan.

Sementara itu kegiatan tersebut juga diikuti oleh dan Babinmas Kelurahan Mekarwangi, kapolsek Tanah Sareal, camat Tanah Sareal, santri Al Akhsan serta warga Kelurahan Mekarwangi.

“Kegiatan jalan sehat berlangsung dengan tertib aman dan lancar,” kata Kelurahan Mekarwangi, Pelda Hairul.(Muhammad Irfan Ramadan)

Sumber: Hans 74 Pendim 0606/

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here