Thursday, 18 April 2024
HomeKabupaten BogorTV Analog Dimatikan Hari Ini, KPI Ingatkan Masyarakat Segera Gunakan Set Top...

TV Analog Dimatikan Hari Ini, KPI Ingatkan Masyarakat Segera Gunakan Set Top Box

Bogordaily.net – Kementerian Komunikasi dan Informatika () akan menghentikan di Jabodetabek termasuk wilayah Kabupaten Bogor pada Rabu, 2 November 2022.

Untuk menginformasikan kepada masyarakat, Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat, berikan himbauan kepada masyarakat khususnya wilayah JABODETABEK agar segara gunakan set top box jelang Analog Switch Off (ASO).

Hal ini di ungkapkan langsung oleh Komisioner KPI Pusat, Nuning Rodiyah saat memberikan materi seminar di Aula Fakultas Prof Abdullah Sidiq, UIKA Bogor, pada Rabu 2 November 2022.

“Kita harus bersiap untuk juga menerima bahwa dinamika sekarang sudah bergeser ke era digital, bahwa KPI ini hanya mengawasi televisi dan radio yang menggunakan frekuensi publik saja, tetapi berlu diketahui, bahwa hari ini televisi tidak dikonsumsi lewat rumah saja tetapi bisa melewati gadget, maka ada sekitar 97 pengguna internet hari ini menonton televisi tetapi menggunakan internet,” ujar Komisioner KPI Pusat, Nuning Rodiyah saat memberikan materi dalam seminar di UIKA Bogor, Rabu 2 November 2022.

Nuning menegaskan, pada malam ini pukul 23.59 WIB seluruh Televisi (TV) Analog di wilayah JABODETABEK akan , dan diharapkan kepada masyarakat untuk segera menggunakan set top box.

“Hari ini pukul 23.59 TV dirumah kalau masih analog itu akan , hari ini Analog Switch Off (ASO) nanti malam pukul 00.00 WIB akan mati, jadi nanti akan hilang gambarnya kalau belum di pasang set top box belum di ganti dengan ,” jelasnya.

Sementara itu kata Nuning, dengan adanya Analog Switch Off (ASO) akan menjadi sejarah baru adanya perpindahan ke era , dan harapanya masyarakat dapat melihat perubahan kulitas audio visual untuk dapat lebih baik lagi kedepanya.

“Akan kita lihat kesiapanya seperti apa nanti kita akan saksikan bersama-sama nanti di pukul 00.00 WIB, karena kita akan menjadi saksi sejarah perpindahan analog ke , apakah nantinya akan lebih jernih kulitas gambar maupun audionya, karena itu merupakan tawaran dari ,” pungkasnya. (Albin Pandita)

Copy Editor: Riyaldi

 

Simak Video Lainnya dan Kunjungi Youtube BogordailyTV

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here