Friday, 5 July 2024
HomeBeritaTren 2023 Gamis Lesti Kejora hingga Kaftan Jadi Incaran

Tren 2023 Gamis Lesti Kejora hingga Kaftan Jadi Incaran

Bogordaily.net Lesti Kejora banyak diburu. Terlebih jelang lebaran kali ini. Tren gamis 2023 saat ini yang sedang menjadi incaran salah satunya gamis Lesti Kejora. Tak hanya itu juga masih jadi favorit untuk dipakai di hari Idul Fitri 2023.

Jelang lebaran, gamis mulai diburu. Berbagai jenis gamis bermunculan. Namun, yang kini menjadi sorotan adalah gamis Lesti Kejora.

Hari Raya Idul Fitri merupakan momen spesial. Sebagian besar ingin tampil beda di hari raya. Termasuk soal busana. Bagi kaum muslim, hari raya Idul Fitri identik dengan busana muslim seperti gamis.

Tren 2023 - Gamis Lesti Kejora
Gamis Lesti Kejora.(Foto: Shopee.co.id)

Berbagai jenis model gamis bermunculan. Salah satunya gamis Lesti Kejora. Pedangdut yang kini tampil berhijab itu kerap diikuti dalam hal berbusana. Begitu pula dengan gamis yang dikenakannya.

Kali ini gamis Lesti Kejora pun diburu. Banyak peminat yang ingin mengenakan busana muslim ala Lesti Kejora.

Di Shopee misalnya, gamis Lesti Kejora dijual mulai harga Rp60 ribuan hingga Rp100 ribuan. Gamis Lesti memiliki berbagai model. Ada model dress crinckle. Model baju ini menggunakan tali pita bagian depan. Kemudian bisa diikat di belakang. Baju ini juga diklaim busui friendly dengan bahan crinckle.

“Bahan cringkel air flow adem banget, jatuh tidak panas tidak nerawang, best seller paling laris,” tulis deskripsi salah satu penjual marketplace Shoppe.

Tren 2023 - Gamis Lesti Kejora
Gamis Lesti Kejora.(Foto: Shopee.co.id)

Masih Jadi Favorit Lebaran 2023

juga masih menjadi favorit untuk tren lebaran 2023. Ada banyak jenis . Untuk tahun ini.

Pada umumnya memiliki potongan yang longgar seperti jubah atau tunik panjang. Kini sudah memiliki variasi beragam. Misalnya dengan aksen payet, sentuhan drapery, corak, hingga polos warna pastel. kerap menjadi pilihan untuk dipakai saat Hari Raya Idul Fitri.

Di Shopee, busana muslim ini tampak laris manis. Salah satu seller bahkan mampu menjual lebih dari 10 ribu .

“Bahan ceruty + furing bagian badan sampai kaki. Ada sleting depan untuk busui ukuran all size,” tulis deskripsi salah satu penjual di Shopee.

Harganya pun bervariatif. Ada yang menjual Rp50 ribuan hingga di atas Rp100 ribu. Tergantung bahan serta modelnya.***

Copy Editor: Riyaldi

Simak Video Lainnya dan Kunjungi YouTube BogordailyTV

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here