Bogordaily.net – Lirik lagu Kepada Noor yang dipopulerkan oleh penyanyi asal Bandung, Panji Sakti belakangan ini banyak dicari-cari karena sedang viral di TikTok.
Kepada Noor adalah lagu yang diciptakan oleh Moh. Syarif Hidayat ini merupakan aransemen musikalisasi puisi.
Baca juga : Berapa Harga Emas Antam Hari Ini? Cek!
Lirik Kepada Noor Panji Sakti
Seperti burung yang sedang membuat sarang
Dari rumput dan ilalang
Kususuri setiap keindahan
Di wajah-Mu kusematkan
Rindu adalah perjalanan mengurai waktu
Menjelma pertemuan demi pertemuan
Catatannya tertulis di langit malam
Di telaga dan di ujung daun itu
Rindu mengekal menyebut nama-Mu berulang-ulang
Rindu mengekal menyebut nama-Mu berulang-ulang
Rindu mengekal menyebut nama-Mu
Seperti burung yang sedang membuat sarang
Dari rumput dan ilalang
Kususuri setiap keindahan
Di wajah-Mu kusematkan
Uu-uu-uu-uu-uu-uuu
Rindu adalah perjalanan mengurai waktu
Menjelma pertemuan demi pertemuan
Catatannya tertulis di langit malam
Di telaga dan di ujung daun itu
Baca juga : Tahun Baru Islam 2023 Jatuh Pada Tanggal Berapa? Cek di Sini
Rindu adalah perjalanan mengurai waktu
Menjelma pertemuan demi pertemuan
Catatannya tertulis di langit malam
Di telaga dan di ujung daun itu
Rindu mengekal menyebut nama-Mu berulang-ulang
Rindu mengekal menyebut nama-Mu berulang-ulang
Rindu mengekal menyebut nama-Mu berulang-ulang
Berulang-ulang
Berulang-ulang
Berulang-ulang
Berulang-ulang
Berulang-ulang
Rindu mengekal menyebut nama-Mu
Demikian lirik lagu Kepada Noor Panji Sakti yang banyak dicari-cari karena sedang viral di TikTok.***