Monday, 6 May 2024
HomeBeritaArti Kata Doxing yang Lagi Viral di TikTok

Arti Kata Doxing yang Lagi Viral di TikTok

Bogordaily.net– yang menjadi perbincangan di TikTok. Hal ini menyusul kisruh yang terjadi antara sesama food vlogger Farida Nurhan dan Codeblu.

Farida Nurhan dituding melakukan terhadap Codeblu usai viral review jujur soal warung Bang Madun atau Nyak Kopsyah. Lalu apa yang sedang viral? Simak ulasan yang dirangkum dari berbagai sumber berikut ini.

Farida Nurhan menjadi sorotan lantaran dituding melakukan body shaming kepada food vlogger Codeblu. Hal ini terjadi usai review Codeblu terhadap warung Bang Madun atau Nyak Kopsyah.

Wanita yang akrab disapa Omay itu pun diduga melakukan alias membeberkan identitas Codeblu.

Kata berasal dari bahasa Inggris telah dipadankan dalam bahasa Indonesia menjadi doksing. Kata ini pun telah masuk dalam kamus besar bahasa Indonesia atau KBBI.

Berdasarkan laman KBBI Kemdikbud, doksing  artinya kegiatan mencari, membongkar, dan memublikasikan informasi pribadi seseorang di internet tanpa izin yang bersangkutan. Hal ini biasanya dilakukan untuk tujuan yang tidak baik, seperti balas dendam atau memberi hukuman.

Dari laman BPPTIK Kominfo disebutkan sebenarnya bukanlah praktik ilegal, tetapi memiliki konotasi negatif. Sebab dapat dianggap melanggar privasi seseorang, karena terkait perlindungan akun data pribadi. Dan sering digunakan untuk pembalasan atau vigilantisme.

, lebih sering terjadi dalam forum-forum atau komunitas online yang para penggunanya kebanyakan menggunakan nama alias untuk saling berinteraksi.

Berbeda dengan Facebook yang secara umum, para pengguna media sosial tersebut telah mempergunakan identitas asli mereka seperti foto dan nama.

Demikian arti kata yang sedang menjadi perbincangan di media sosial. ***

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here