Monday, 29 April 2024
HomeKota BogorKota Bogor Kembali Raih Adipura, DPRD Apresiasi Pemkot

Kota Bogor Kembali Raih Adipura, DPRD Apresiasi Pemkot

Bogordaily.net mengapresiasi Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor atas torehan penghargaan Piala 2023.

Ketua Atang Trisnanto mengatakan, prestasi penghargaan yang didapat Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor kedua kalinya ini tentunya bukan perkara mudah mendapatkannya.

“() hadir melalui proses yang panjang, dan luar biasa, dengan keringat, dengan tenaga. Dengan dana dan juga air mata sehingga alhamdulillah kolaborasi semua masyarakat Kota Bogor,” kata Ketua Atang Trisnanto, Selasa, 5 Maret 2024

Politisi PKS itu juga menyampaikan terima kasih kepada Wali Kota Bogor Bima Arya dan Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim. Kemudian Dinas Lingkungan Hidup (DLH), serta seluruh petugas kebersihan yang telah berkontribusi menjaga kebersihan Kota Bogor.

“Saya sampaikan rasa terima kasih saya kepada petugas kebersihan yang tidak pantang menyerah untuk menjaga kebersihan Kota Bogor. Serta seluruh warga Kota Bogor yang menjaga kotanya dengan sangat baik,” kata Atang.

Ia berharap kolaborasi yang saat ini sudah berjalan dengan baik dapat dipertahankan.  Ssehingga tahun depan Kota Bogor dapat meraih Kencana.

Sementara itu Wali Kota Bogor Bima Arya menambahkan, siapa pun Wali Kota Bogor nantinya yang penting tidak boleh pergi lagi.

kita jaga bersama, enggak ada sampah yang numpuk lagi. Tidak ada sampah uang telat terangkat, semua kita daur ulang. Seluruh pelosok kita jaga kebersihannya bersama-sama,” jelas Bima. (Muhammad Irfan Ramadan)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here