Tuesday, 30 April 2024
HomeKabupaten BogorTiga Armada Pengangkut Sampah, Langsung Datang ke UPT Pengelolahan Sampah III Ciawi

Tiga Armada Pengangkut Sampah, Langsung Datang ke UPT Pengelolahan Sampah III Ciawi

Bogordaily.net- Pengelolaan Sampah III , mendapat tiga baru mobil operasional dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) , pada Selasa 25 Januari 2022.

Tujuannya untuk membantu melancarkan tugas mengangkut sampah.

Kepala Pengelolaan Sampah Wilayah III Rudi Andryanto mengatakan, tiga tersebut menggantikan lama yang sudah tidak layak untuk beroperasi.

“Kita dapat Vider 2 Konvektor 1. Ini armada pengadaan tahun 2021 dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) ,” kata Rudi Selasa 25 Januari 2022.

Lebih lanjut Rudi menjelaskan bahwa, nantinya armada tersebut akan dioperasikan sesuai wilayah penanganan untuk bisa memaksimalkan tugas penanganan sampah.

“Semoga bisa maksimal. Karena kubiknya juga lumayan besar. Vider itu muatannya 3,5 kubik. Sementara yang Konvektor 12 kubik. Jadi, lebih banyak kubiknya. Kelebihannya pun tertutup beda dengan yang konvensional dumbtruk yang menghasilkan bau,” tambahnya.

Selain itu menurut Rudi, armada tersebut akan di operasikan di kawasan Puncak sebagai kawasan wisata yang sering dikunjungi.

“Ya kita akan coba operasionalkan di kawasan Puncak, Karena kan ini kendaraanya cukup mudah-mudahan bisa menangani sampah lebih maksimal lagi,” pungkasnya.

 

 

 

Irfan Ramadan

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here