Friday, 18 April 2025
HomeBeritaDokter Sarankan Tetap Vaksin Covid-19 dan Jaga Hidrasi Tubuh Jelang Puasa

Dokter Sarankan Tetap Vaksin Covid-19 dan Jaga Hidrasi Tubuh Jelang Puasa

Bogordaily.net– Selama , dua hal yang harus menjadi prioritas utama untuk kesehatan yakni vaksin Covid-19 dan hidrasi tubuh. Para ahli menyatakan bahwa vaksin Covid-19 dan menjaga hidrasi tubuh akan membuat lebih nyaman dan lancar.

Para ahli tetap menyarankan semua umat Muslim untuk tetap vaksin Covid-19 untuk melindungi diri dari virus corona Covid-19. Selain itu, mereka juga menyarankan semua orang untuk menjaga hidrasi tubuh.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) sendiri tidak mengeluarkan imbauan terkait pencegahan virus corona Covid-19 selama , seperti yang terjadi pada dua tahun sebelumnya.

Ramadan ketiga di tengah pandemi virus corona Covid-19. Karena banyak orang akan berinteraksi selama ibadah , WHO telah merekomendasikan semua orang harus vaksinasi.

Sebab vaksinasi akan membantu mencegah penyebaran virus corona Covid-19 selama pertemuan massal ketika ibadah atau berbuka bersama.

Namun, selain vaksinasi hal yang paling penting yang harus diperhatikan selama Ramadan di tengah pandemi virus corona Covid-19 adalah hidrasi tubuh,.

“Orang harus mengonsumsi banyak buah dan sayuran agar tubuh tetap terhidrasi dan mencegah serangan panas,” kata dr Sohail Ahmad, dokter konsultan senior dikutip Suara.com dari Times of India.

Terlebih, kali ini berlangsung di awal musim panas yang mungkin akan membuat tubuh lebih cepat dehidrasi.***

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here