Tuesday, 30 April 2024
HomeKabupaten BogorMeriah! Kirab Budaya 17 Agustus di Leuweung Geledegan Ecolodge

Meriah! Kirab Budaya 17 Agustus di Leuweung Geledegan Ecolodge

Bogordaily.net – Kirab budaya Bendera Pusaka di () dalam rangka Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI 17 Agustus digelar meriah. Rabu 17 Agustus 2022.

Dalam peringatan tersebut menggelar berbagai perlombaan antar karyawan dan juga para tamu yang menginap.

Perlombaan yang diadakan yaitu Merakit Lego Jadul, Balap Karung, Makan Kerupuk, Hulahoop, Makan Sukro pakai Sumplit dan Memasukan Paku kedalam Botol.

mengucapkan terimakasih kepada para tamu menginap dan staff yang sudah memeriahkan acara HUT kemerdekaan RI ke-77, semoga kegiatan ini bisa dilaksanakan kembali sampai di tahun depan.

Selain itu di Tamansari Bogor, beragam fasilitas yang bisa kalian dapatkan diantaranya fasilitas :

  • Lodge
  • Meeting Room
  • Wedding Venue
  • Coffee Shop
  • Wancikiwari (Suki & Grill Garden)
  • Restaurant
  • Swimming Pool
  • Outbound
  • Fun Games
  • Trekking.

ini dirancang dengan konsep budaya alam manusia sebagai resor yang nyaman dengan perspektif lingkungan.

Tidak hanya menawarkan kenyamanan dengan fasilitas yang setara dengan layanan hotel, akan memberikan pengalaman yang unik dan menarik.

Pengalaman tinggal di akan memberi kamu pengalaman yang berbeda karena terletak di kawasan hutan konservasi di bawah 6 DAS sungai yang sejuk dan udara pegunungan yang segar di bawah kaki Gunung Salak.

Keistimewaan dari resort ini kamu akan merasakan kesegaran air pegunungan murni yang mengalir murni ke kolam tanpa batas, sambil melihat awan biru dan pemandangan eksotis.

Untuk Informasi selengkapnya hubungi +62 813-8026-3338 atau follow sosial media :
www.leuweunggeledegan.com dan Instagram @lge_bogor*

(Albin)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here