Saturday, 19 April 2025
HomeKabupaten BogorAntusiasme Tahun Baru Islam 1446 H, Ratusan Warga Kampung Mandala Sari Pawai...

Antusiasme Tahun Baru Islam 1446 H, Ratusan Warga Kampung Mandala Sari Pawai Obor 

Bogordaily.net – Sebanyak 200 warga , RT.03/RW.03, Desa Cimandala, Kabupaten Bogor menggelar dalam rangka memperingati Sabtu 6 Juli 2024 malam. Acara ini diikuti oleh sekitar 200 orang.

dimulai sekitar pukul 19.00 WIB dari titik awal di Mesjid Jami Al Maunah.

Para peserta, yang terdiri dari anak-anak, remaja, hingga orang dewasa, membawa obor menyusuri jalan-jalan utama di .

Dengan mengumandangkan shalawat dan doa, mereka berarak-arakan dalam suasana khidmat namun penuh semangat.

Ketua RW sekaligus Panitia acara , Supono, menyatakan bahwa pawai ini merupakan bagian dari tradisi tahunan yang selalu dinantikan oleh warga.

“Kami ingin menjaga dan melestarikan tradisi yang sudah ada sejak lama. ini bukan hanya sekadar acara seremonial, tetapi juga sebagai sarana mempererat tali silaturahmi antar warga,” ujarnya.

Supono menambahkan, partisipasi warga pada tahun ini cukup tinggi dengan total peserta mencapai 200 orang.

“Anak-anak sangat antusias, mereka sudah menyiapkan obor sejak sore. Begitu juga dengan para orang tua yang mendampingi anak-anak mereka,” ungkapnya.(Ibnu Galansa)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here