Thursday, 2 May 2024
HomeKabupaten BogorUji Coba Gage Kedua, Kemacetan Hingga 2 KM

Uji Coba Gage Kedua, Kemacetan Hingga 2 KM

Bogordaily.net – Kembali, pemberlakuan ganjil-genap (Gage) di Puncak menimbulkan . Kali ini kedua, Sabtu 11 September 2021 menyebabkan arus lalu lintas dari Tol Jagorawi menuju Pucak macet hingga dua kilometer.

Pantauan di lokasi ratusan kendaraan terlihat mengular dari Pintu Tol Ciawi di kilometer 46 atau 2 kilometer sebelum , . Kendaraan dari arah Jakarta menuju Puncak didominasi dengan kendaraan berplat B.

Kasatlantas Polres Bogor, AKP Dicky Anggi Pranata mengungkapkan, terjadi peningkatan jumlah kendaraan menuju Puncak akhir pekan ini dibanding minggu lalu.

“Dibanding pekan lalu memang hari ini ada peningkatan volume kendaraan, tapi sejauh ini masih terpantau ramai lancar lalu lintas mengarah ke Puncak,” kata Dicky kepada wartawan, Sabtu 11 September 2021.

Dicky mengungkapkan, bisa terurai setelah melalui titik check point di KM 48. Makanya dia menghimbau untuk pengendara untuk tetap sabar dan tidak menggunakan jalur berlawanan atau bahu jalan.

Diketahui, lima Polres wilayah hukum Polda Jawa Barat, sepakat untuk memperluas kebijakan setidaknya ada sebanyak 14 titik yang akan dilaksanakan selama 24 jam. Guna memeriksa kendaraan-kendaraan yang akan melintas mengarah ke Puncak.

14 titik perluasan kebijakan di Kawasan Puncak Raya, meliputi 8 titik di antarannya di , 2 titik di Kota Bogor, 1 titik di Cianjur, 2 titik di Kota Sukabumi, dan 1 titik di Kabupaten Sukabumi.

“Kami sudah antisipasi dengan perkuatan personel yang mantap, perkuatan personel yang kuat. Dimana ada penebalan tentunya di beberapa titik, seperti di jalur tikus kami jaga semua,” pungkasnya.(CSC)

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here