Saturday, 20 April 2024
HomeNasionalInfo Lengkap Hasil Seleksi Pendamping Desa 2022: Cara Cek dan Besaran Gajinya

Info Lengkap Hasil Seleksi Pendamping Desa 2022: Cara Cek dan Besaran Gajinya

Bogordaily.net – Info lengkap hasil seleksi 2022, cara cek serta besaran gajinya.

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendesa) berencana akan mengumumkan seleksi ini pada  6 Oktober 2022.

Berdasarkan pengumuman Badan Pengembangan SDM dan Pemberdayaan Masyarakat Desa, Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Kemendesa, hasil seleksi PLD bakal diumumkan secara online melalui website rekrutmenpld2022.kemendesa.go.id.

Cara cek kepesertaan

Peserta bisa mengakses rekrutmenpld2022.kemendesa.go.id, lalu memilih menu “Hasil Pendaftaran”. Pelamar yang lulus registrasi atau seleksi administrasi akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap berikutnya.

Seleksi selanjutnya berupa tes tulis yang bakal digelar pada 10 Oktober 2022. Tes tulis akan diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang bekerja sama dengan Kemendesa.

Sementara pengumuman hasil tes tulis dan pemanggilan tes wawancara bakal disampaikan pada 12 Oktober 2022. Tes wawancara juga akan diselenggarakan oleh perguruan tinggi yang bekerja sama dengan Kemendesa.

Tahapan selanjutnya yaitu penetapan hasil dari seluruh proses seleksi dan tes. Lalu, tahap terakhir yaitu kontrak kerja dan penugasan.

Tugas pokok dan fungsi PLD sesuai dengan Peraturan Menteri Desa, PDTT No. 19 Tahun 2020 yaitu pertama, melakukan pendampingan dalam kegiatan Pendataan Desa, perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan Pembangunan Desa yang berskala lokal Desa.

Kedua, terlibat aktif mencatat dan melaporkan kegiatan sehari-hari di Desa yang berkaitan dengan implementasi SDGs Desa, kerja sama antar Desa, dan BUM Desa ke dalam aplikasi laporan harian dalam SID.

Ketiga, melaksanakan penilaian mandiri melalui aplikasi laporan harian dalam SID. Terakhir, meningkatkan kapasitas diri secara mandiri maupun melalui komunitas pembelajar.

Gaji atau honorarium   di setiap kota atau kabupaten.

Provinsi Aceh

Simeulue: Rp2.703.000
Aceh Singkil: Rp2.669.000
Aceh Selatan: Rp2.581.000
Aceh Tenggara: Rp2.592.000
Aceh Timur: Rp2.641.000
Aceh Tengah: Rp2.652.000
Aceh Barat: Rp2.636.000
Aceh Besar: Rp2.586.000
Pidie: Rp2.593.000
Bireuen: Rp2.641.000
Aceh Utara: Rp 2.679.000
Aceh Barat Daya: Rp 2.616.000
Gayo Lues: Rp2.576.000
Aceh Tamiang: Rp2.617.000
Nagan Raya: Rp2.739.000
Aceh Jaya: Rp2.628.000
Bener Meriah: Rp2.633.000
Pidie Jaya: Rp2.598.000
Kota Banda Aceh: Rp2.647.000
Kota Sabang: Rp2.631.000
Kota Langsa: Rp2.597.000
Kota Lhokseumawe: Rp2.665.000
Kota Subulussalam: Rp2.505.000

Provinsi Sumatera Utara

Nias: Rp2.304.000
Mandailing Natal: Rp2.365.000
Tapanulis Selatan: Rp2.424.000
Tapanuli Tengah: Rp2.292.000
Tapanuli Utara: Rp2.368.000
Toba Samosir: Rp2.439.000
Labuhanbatu: Rp2.305.000
Asahan: Rp2.362.000
Simalungun: Rp2.313.000
Dairi: Rp2.255.000
Karo: Rp2.335.000
Deli Serdang: Rp2.377.000
Langkat: Rp2.268.000
Nias Selatan: Rp2.398.000
Humbang Hasundutan: Rp2.402.000
Pakpak Bharat: Rp2.425.000
Samosir: Rp2.481.000
Serdang Bedagai: Rp2.356.000
Batu Bara: Rp2.364.000
Padang Lawas Utara: Rp2.259.000
Padang Lawas: Rp2.258.000
Labuhanbatu Utara: Rp2.353.000
Labuhanbatu Selatan: Rp2.450.000
Nias Utara: Rp2.432.000
Nias Barat: Rp2.351.000
Kota Padangsidimpuan: Rp2.413.000
Kota Gunungsitoli: Rp2.358.000
Provinsi Sumatera Barat
Kepulauan Mentawai: Rp2.794.000
Pesisir Selatan: Rp2.341.000
Solok: Rp2.322.000
Sijunjung: Rp2.371.000
Tanah Datar: Rp2.338.000
Padang Pariaman: Rp2.365.000
Agam: Rp2.361.000
Lima Puluh Kota: Rp2.358.000
Pasaman: Rp2.342.000
Solok Selatan: Rp2.338.000
Dharmasraya: Rp2.346.000
Pasaman Barat: Rp2.358.000
Kota Sawahlunto: Rp2.318.000
Kota Pariaman: Rp2.309.000

Provinsi Jawa Barat

Bogor: Rp2.677.000
Sukabumi: Rp2.600.000
Cianjur: Rp2.516.000
Bandung: Rp2.720.000
Garut: Rp2.576.000
Tasikmalaya: Rp2.610.000
Ciamis: Rp2.639.000
Kuningan: Rp2.589.000
Cirebon: Rp2.588.000
Majalengka: Rp2.565.000
Sumedang: Rp2.583.000
Indramayu: Rp2.611.000
Subang: Rp2.618.000
Purwakarta: Rp2.581.000
Karawang: Rp2.659.000
Bekasi: Rp2.688.000
Bandung Barat: Rp2.600.000
Kota Banjar: Rp2.589.000
Pangandaran: Rp2.686.000

Copy Editor: Riyaldi

 

Simak Video Lainnya dan Kunjungi Youtube BogordailyTV

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here