Sunday, 5 May 2024
HomeBeritaGempa Kekuatan 5,3 M Guncang Sulawesi Tenggara

Gempa Kekuatan 5,3 M Guncang Sulawesi Tenggara

Bogordaily.net – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberi info bahwa telah terjadi bumi di darat dengan kekuatan magnitudo 5,3 yang mengguncang wilayah (Sultra), Selasa, 14 Februari 2023 siang, pukul 13.02 WIB.

Kemudian BMKG juga mencatat bumi itu berpusat di 0,46 Lintang Utara.

Tercatat pula lokasi di 21,05 Bujur Timur atau 30 km tenggara Parigi Moutong, dengan kedalaman 87 km.

ini dirasakan dengan skala intensitas III-IV MMI (Modified Mercally Intensity) di Toli-toli, II-III MMI di Pohuwato dan Gorontalo Utara.

Baca juga : Gempa Jayapura M 5,4 Tewaskan 4 Orang, Berikut Fakta-Faktanya

Sebelumnya, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat memiliki kekuatan M 5,4, Kamis, 9 Februari 2023.

Dilansir dari Twitter BMKG @infoBMKG, bumi di Jayapura, Papua terjadi pada Kamis (9/2/2023) pukul 13.28 WIB. M 5,4 itu memiliki kedalaman 10 km.

Titik terjadi di 2.60 lintang selatan dan 140.66 bujur timur. Gempa tersebut berpusat di darat.

#Gempa Mag:5.4, 09-Feb-23 13:28:02 WIB, Lok:2.60 LS,140.66 BT (1 km BaratDaya JAYAPURA-PAPUA), Kedlmn:10 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKG,” tulis BMKG, Kamis, 9 Februari 2023.

Baca juga : Update Gempa Turki: Korban Tewas Capai 21 Ribu Orang

Gempa Jayapura terasa hingga ke beberapa daerah di antaranya Kota Jayapura, Kabupaten Keerom dan Kabupaten Jayapura. BMKG menyebut gempa ini disebabkan karena aktivitas sesar aktif.

“Dengan memperhatikan lokasi episenter, gempa bumi ini merupakan gempa bumi dangkal akibat adanya aktivitas sesar aktif, hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan gempa bumi memiliki mekanisme pergerakan geser,” kata Kepala BMKG Dwikorita, dalam jumpa pers yang dikutip dari Detik.com, Kamis, 9 Februari 2023.(*)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here