Friday, 19 April 2024
HomeKabupaten BogorBelajar dari Banjir dan Longsor Awal Tahun

Belajar dari Banjir dan Longsor Awal Tahun

BOGOR-  Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dai Daerah Pemilihan (Dapil) Kabupaten Bogor , mengajak masyarakat untuk mengambil pelajaran dari peristiwa .

Menurutnya, peristiwa tersebut merupakan peringatan alam. Selain itu, kejadian yang merenggut harta dan jiwa itu pula jadi indikasi atas terganggunya keseimbangan alam dan lingkungan.

“Hukum alam hakekatnya adalah keseimbangan. Saat keseimbangan terganggu pastinya akan ada koreksi.  Koreksinya bisa dalam bentuk tanah longsong karena daerah hulu hutan rusak,”terangnya.

Selain itu, masalah banjir, hal itu juga jadi bahan introspeksi. Sebab, banyak daerah yang seharusnya menjadivarea resapanbair, malah menjadi bangunan.

“Banjir yang menggenang di pemukiman karena daerah yang seharusnya menjadi kantong penampungan air, sawah dan lainnya berubah fungsi jadi pemukiman dan bangunan permanen,”bebernya.

Untuk itu, ia mengajak agar masyarakat senantiasa menjaga kelestarian alam hutan, sungai untuk menjaga keseimbangan.

“Minimal, dengan membiasakan perilaku tidak buang sampah sembarangan dan jaga keseimbangan lingkungan,”tandas anggota Komisi IV tersebut.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here