Friday, 26 April 2024
HomeBeritaSimak Syaratnya! Kuota Bantuan Pelaku Usaha Rp1,2 Juta Masih Ada

Simak Syaratnya! Kuota Bantuan Pelaku Usaha Rp1,2 Juta Masih Ada

Bogordaily.net – Bantuan Langsung Tunai (BLT) Mikro Kecil Menengah (UMKM) melalui program Bantuan Produktif Mikro (BPUM) tahap kedua sedang berjalan.

Dari target tiga juta , sekira dua juta sudah mendapat bantuan sebesar Rp1,2 juta.

Menurut Deputi Mikro Kementerian Koperasi dan UKM Eddy Satriya, pencairan BLT UMKM tahap dua untuk satu juta masih dalam proses.

Bantuan ini disalurkan melalui dan BNI. Pastikan catat tanggalnya supaya tidak ketinggalan, karena pendaftaran bakal ditutup 13 September 2021.

Berikut ini adalah beberapa syarat untuk daftar online BPUM atau BLT UMKM yang perlu diperhatikan:

1. WNI, dibuktikan dengan NIK KTP dan memiliki mikro.

2. Bukan sebagai anggota ASN, TNI, POLRI, dan pegawai BUMN/BUMD.

3. Tidak sedang menerima kredit atau pembiayaan dari bank atau KUR.

4. Sebelum melakukan daftar online BPUM UMKM, silakan cek daftar penerima BPUM di eform..co.id/bpum atau banpresbpum.id

5. Buka link eform.bri.co.id untuk rekening BRI atau banpresbpum.id bagi BNI.

Pengecekan situs ini bisa dilakukan dari smartphone, komputer, atau laptop yang terhubung ke internet.

6. Lalu masukkan NIK KTP di kolom yang disediakan.

7. Klik “CARI”, maka data penerima BLT UMKM akan tertera di halaman tersebut.

8. Link Daftar Online BPUM atau BLT UMKM

Daftar online BPUM atau BLT UMKM memiliki cara yang berbeda di setiap daerah. Hal itu tergantung pada kebijakan dinas koperasi dan UKM setempat.***

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here