Sunday, 28 April 2024
HomeKabupaten BogorBunga Bangkai Tumbuh di Cihideung Cijeruk Bogor

Bunga Bangkai Tumbuh di Cihideung Cijeruk Bogor

Bogordaily.net Bunga bangkai atau Raflesia Arnoldi tumbuh subur di Kampung Cihideung RT 03 RW 01, Desa Cipelang, , Kabupaten Bogor.

Awalnya, saat bunga tersebut masih kuncup warga mengira tumbuhan tersebut adalah jamur.

Namun setelah mekar warga baru menyadari kalau tumbuhan tersebut adalah yang sering ditemukan di Kebun Raya Bogor.

“Nggak ada yang tahu awalnya itu bunga atau tumbuhan apa. Tumbuhnya cukup cepat, sekitar empat-lima hari sudah gede dan mulai mekar,” ujar Enju Sanjaya, warga setempat, Jumat 1 September 2023.

yang tumbuh di tanah milik Ibu Yoyon tersebut kini mulai berbau dan dikerubungi lalat seperti umumnya.

“Karena sudah banyak yang datang untuk melihat, rencananya mau dipagar pakai kawat biar aman supaya anak-anaknya jangan pegang. Pak RT dan Pak RW juga sudah ke sini,” kata Enju.(Acep Mulyana)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here