Tuesday, 30 April 2024
HomeBeritaDevi Herlina Diangkat Menjadi Ketua Bidang Ekonomi dan UMKM DPP PUAN Periode...

Devi Herlina Diangkat Menjadi Ketua Bidang Ekonomi dan UMKM DPP PUAN Periode Baru

Bogordaily.net – Kader Partai Amanat Nasional (PAN) , diangkat dalam kepengurusan DPP () pada periode terbaru, pada hari Sabtu 22 Mei 2021.

Kader Partai Amanat Nasional (PAN) tersebut diangkat menjadi dan yang merupakan sayap dari Partai Amanat Nasional (PAN).

Ia diangkat langsung oleh Ketua Umum , Intan Fauzi dan juga Ketua Umum PAN bapak Zulkifli Hasan.

Devi mengungkapkan, terpilihnya ia sebagai dan UMKM, ia ingin bagaimana para perempuan-perempuan diluar sana bisa memiliki wadah, untuk meningkatkan ekonomi dan UMKM.

“Terpilihnya saya sebagai dan UMKM ini saya ingin menciptakan wadah, atau rumah untuk meningkatkan ekonomi dan UMKM khususnya untuk perempuan,” ujarnya.

Devi mengatakan, ia akan lebih fokus bagaimana perempuan-perempuan bisa mempunyai penghasilan yang memadai, sebagai Ibu Rumah Tangga (IRT) tanpa harus meninggalkan kewajiban mereka sebagai seorang istri dan ibu.

Devi menjelaskan, bahwa kedepannya ia ingin mencoba mengembangkan bisnis franchise yang bisa dibuka oleh para perempuan atau ibu-ibu dirumah, sehingga tidak perlu keluar rumah dan meninggalkan kewajiban mereka masing-masing.

“Mungkin kedepannya saya akan mencoba membuat smart warung untuk berjualan sembako dirumah,” katanya.

Devi menambahkan, acara kemarin masih pengangkatan, dan pelantikannya saat ulang tahun PAN.

“Pelantikannya nanti dilaksanakan pada bulan Agustus, sekaligus bertepatan saat ulang tahun Partai Amanat Nasional (PAN),” tutupnya. Adv

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here